Pengembangan Bakat Anak (PBA) Hizbul Wathan adalah kegiatan selain pembelajaran umum yang dilaksanakan rutin setiap satu pekan sekali dijam pelajaran formal yang berfokus pada karakter, kepemimpinan, dan cinta tanah air. Hizbul Wathan merupakan organisasi pramuka yang memiliki tujuan untuk membentuk generasi muda yang memiliki jiwa patriotisme, disiplin, dan kepedulian terhadap lingkungan serta masyarakat. Ekstrakurikuler ini biasanya diadakan di tingkat sekolah dasar hingga menengah dan sering diintegrasikan dengan pendidikan agama serta nilai-nilai moral.
Beberapa jenis PBA Hizbul whatan yang dipelajari sebagai berikut :